Assalamu'alaikum, Ahlan wa Sahlan di Blog Islami, Doa Dalam Al-Qur'an Lengkap, Doa-doa Mustajab Lengkap, Doa Islami, Sholawat Lengkap, Tuntunan Sholat, Kisah Islami, Kajian Hadist dan Renungan, InsyaAllah Bermanfaat...Aamiin. Jazzakumullah

RAHASIA BASMALLAH (4)

BISMILLAHIRRAHMAANIRRAHIIM



Rahasia Keempat, 

Alif : ulfatuhu. Artinya keramahan Allah. 

Allah itu Maha Ramah, Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. 
Keramahan Allah akan semakin muncul kepada mereka yang membaca Basmalah.

RENUNGAN
Kalau ada manusia yang bersikap kasar terhadapmu, 
tentu kamu merasa benci dan kecewa. Kamu tentu mengharapkan dia 
memberi layanan baik kepadamu dengan wajah yang sopan, 
perkataan yang baik dan budi bahasa yang mulia.

Kamu juga tentu mengharapkan tuhan bersikap ramah, 
lembut dan baik kepadamu, maka dapatkanlah melalui Basmalah.


Bacalah Basmalah setiap masa sebagai tanda dzikirmu kepada Allah. 
InsyaAllah, Dia (ALLAH) akan Menyayangimu dan Memeliharamu.  

0 Response to "RAHASIA BASMALLAH (4)"

Post a Comment